Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

pesawat kerja sama Indonesia-Korea Selatan banyak mendapatkan komentar dari netizen Korea Selatan

Pesawat tempur KF-21 Boromae merupakan pesawat tempur hasil kerja sama Korea Selatan dan Indonesia.

Di awal kesepakatan pada tahun 2014, kontrak kerja sama memutuskan Korea Selatan menanggung 60% pembiayaan proyek, kemudian sisanya dibagi rata antara Pemerintah Indonesia dan Korea Aerospace Industries (KAI) masing-masing 20 persen.

Setelah beberapa tahun pesawat tempur tersebut telah rampung dan berhasil uji terbang pertamanya, pada fidio yang dibagikan oleh media Korea Selatan tampak bendera Indonesia terlihat pada pesawat tersebut.

Namun, beriringan dengan berhasilnya uji terbang KF-21 menuai banyak komentar kurang baik dari warga Korea Selatan.

Banyak dari mereka yang beranggapan bahwa bendera Indonesia yang terdapat pada pesawat tersebut tidak pantas berada disana.


Mereka beranggapan bahwa Indonesia belum melunasi hutang yang seharusnya di bayarkan seperti kesepakatan di awal.

Menurut beberapa informasi Indonesia sempat menunggak sebesar 3 Triliun Rupiah.

Hal tersebut lah yang akhirnya banyak menuai komentar buruk dari netizen Korea Selatan.


Posting Komentar untuk "pesawat kerja sama Indonesia-Korea Selatan banyak mendapatkan komentar dari netizen Korea Selatan "